![]() |
Jordan Henderson |
Jordan Henderson menyebut finis empat besar hanyalah pemicu hasrat juara Liverpool musim depan. Sang kapten yakin The Reds akan berjuang untuk memenangkan gelar musim depan.
Laskar Jurgen Klopp berhasil mengamankan satu tiket ke play-off Liga Champions setelah menang 3-0 atas Middlesbrough di Anfield dan mereka mengamankan satu tiket play off liga champion untuk musim depan.
Ini merupakan kedua kalinya dalam tiga tahun bagi The Reds untuk lolos ke kasta tertinggi sepakbola Eropa. Mereka bahkan mengantongi 76 poin - lebih banyak 16 poin dari musim sebelumnya. The reds akhirnya masuk ke taruhan online liga champion lagi setelah lama sudah tidak bertanding di kanca eropa.
Ini adalah cara yang bagus untuk menutup musim. Finis di empat besar adalah pencapaian bagus dan langkah tepat dalam perkembangan kami, pasti. Ini adalah satu langkah ke depan dan saya merasa kami sudah ada di arah yang tepat.
No comments:
Post a Comment